Proyek Dinas Perternakan dan Kesehatan Hewan Propinsi Jambi Sarat KKN

BARAK NEWS JAMBI – Melalui berbagai program pembangunan yang di wacanakan pemerintah untuk kemajuan Negara itu sudah berjalan, namun ironis  Anggaran yang di kucurkan oleh pamerintah tidak terlaksana sesuai dengan Rencana Umum Pengadaan (RUP-red) karena adanya pemanfaatan kebijakan untuk kepentingan pribadi dan kelompok sehingga proyek di jadikan pundi-pundi untuk meraup kekayaan walaupun ahirnya masyarakat yang merasakan dampaknya.

IMG_20160229_164946      IMG_20160229_165004Itu terjadi pada Pekerjaan pembentukan badan jalan dan box culvert untuk Sentral Kawasan Perbibitan di Kec. Sungai Gelam Kab. Muaro jambi dengan Pagu Anggaran sebesar Rp.2,5 M melalui APBD tahun 2015 melalui Satuan kerja Dinas Perternakan dan Kesehatan Hewan Propinsi Jambi yang terkesan asal jadi dan tidak sesuai dengan spesifikasi, pekerjaan yang berakhir pada tanggal 20 November 2015 tersebut terlihat asal-asalan dan di Duga telah terjadi penyimpangan Dana sehingga pekerjaan tidak selesai sesuai dengan Spesifikasi.

Sampai berita ini di turunkan pihak Dinas Peternakan dan Kesehatan hewan Propinsi Jambi belum bisa di temui. (Harry)

  No ratings yet.

Nilai Kualitas Konten

Komentar