Kunjungi NTB Dan Papua : Presiden Jokowi Resmikan Pasar Tradisional dan Buka ISC 2016.

KOTA BIMA NTB – Dalam kunjungan ke NTB dan Papua kali ini,Presiden yang dampingi Menko Polhukam Lihut Binsar Pandjaitan, Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong, Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi dan Kepala Staf Kepresidenan Teten Masduki.

Presiden Jokowi saat menuruni tangga Pesawat Kepresidenan di provinsi NTB Jumat (29/04/2016)
Presiden Jokowi saat menuruni tangga Pesawat Kepresidenan di provinsi NTB Jumat (29/04/2016)

Presiden Joko Widodo (Jokowi) Di dampingi Ibu Iriana Joko Widodo Pada Jumat (29/4) pagi ini, dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 peresmian Pasar Amahami Kota Bima itu mengingatkan Permintaan Presiden Jokowi yang disampaikanya pada saat meluncurkan Program Revitalisasi 1000 Pasar Rakyat rakyat 2015 di pasar Manis Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Juni tahun lalu.Saat itu,

Pasar Raya Amahami Kota Bima NTB
Pasar Raya Amahami Kota Bima NTB

Presiden mengatakan jangan sampai pasar tradisional kalah bersaing dengan pasar modern, sebab jika di biarkan saja pasar tradisional akan hilang.karena itu, Presiden meminta agar pembanguanan pasar tradisional tidak hanya pembangunan fisik saja, tapi juga pendampingan dalam manajemen Pasar yang meliputi pembukuan dan pencatatan keluar masuk uang.

Suasan Pasar Raya Amahami Kota Bima NTB di saat diresmikan Oleh Presiden Jokowi, di dampingi Gubernur NTB, Walikota Bima dan disaksikan oleh puluhan ribu masyarakat baik dari kabupaten Bima, kabupaten Dompu, dan Kota Bima memenuhi Pasar Amahami ingin melihat langsung Jokowi.

FB_IMG_1461924818560

Sebelum meresmikan pasar Amahami Presiden Joko Widodo menunaikan Ibadah Sholat Jumat Di masjid Al Hidayah,Desa Talabiu, Kabupaten Bima, jumat, Tiba dimasjid,langsung mengambil Air Wudhu di bagian kiri dari Masjid Usai berwudhu,

Presiden Jokowi saat mengambil air wudhu di mesjid NTB
Presiden Jokowi saat mengambil air wudhu di mesjid Al-Hidayah Desa Talabiru – NTB

Presiden sempat melambaikan tangan menyapa warga yang memanggil namanya sebelum memasuki masjid.

Presiden Jokowi saat akan melaksanakan Sholat Jumat Di NTB Jumat (29/04/2016)
Presiden Jokowi melepaskan sepatu saat akan melaksanakan Sholat Jumat Di NTB Jumat (29/04/2016)

Setelah jumat itu presiden menuju ke Kota Bima.Dalam sambutan nya Jokowi mengungkapkan,”meminta para pedagang agar menjaga pasar Amahami Jadi pasar yang penataan barangnya rapi, kalau hujan tidak becek, sehari hari semua pada posisi yang bersih tidak bau.pesan presiden seraya menambahkan, kedepan ia minta jangan sampai yang namanya pasar tradisional itu kalah dengan Mall.

Meski sudah dibangun pasar Raya Amahami, Presiden jokowi mengakui dirinya telah dibisiki Oleh Walikota Bima, masih ada 500 pedagang yang belum tertampung.

FB_IMG_1461922814451

“Sudah tadi langsung saya perintahkan ke Menteri perdagangan di tambahin lagi untuk bangunan pasarnya biar semuanya bisa masuk”, kata presiden jokowi seraya menambahkan, tahun depan ia akan lihat lagi, yang berarti ia akan datang ke Bima lagi.Disaat itu jokowi juga memeriksa keadaan bangunan pasar dan melihat sejumlah los- los di kawasan itu.presiden juga mengajak diskusi pedagang tomat yang berjualan di pasar Amahami bernama Nurjanah.(Abd.Rahim). No ratings yet.

Nilai Kualitas Konten

Komentar