Muspika Kecamatan Padaherang Pantau Penyaluran BST Tahap 2 Serta Vaksinasi Dosis 3

Berita Opini46 Dilihat

Baraknews Kab.Pangandaran, – Jajaran Muspika Kecamatan Padaherang Kab.Pangandaran Yang Terdiri Dari Camat Padaherang Edi Kusnadi SPt, S.IP, MM, Danramil 1318 Padaherang/Kodim Ciamis Kapten Inf. Jamino , Kapolsek Padaherang/Polres Pangandaran IPTU Aan Supriatna SH Beserta Para Babinsa Dan Babinkamtibmas Pantau Dan Ikut Membantu Pelaksanaan Terkait Penyaluran Bantuan Sembako Tunai Tahap 2 Serta Kegiatan Vaksinasi Dosis Tahap 3 .

Adapun Pelaksaan Penyaluran BST Dan Vaksinasi Tersebut Dilaksanakan Di Lingkungan Kantor Kecamatan Padaherang Kab.Pangandaran, Pada Kamis (14/4/2022).

Dari Keterangan Camat Padaherang, Edi Kusnadi, SPt, S.IP, MM Menjelaskan Bahwa Pelaksanaan Penyaluran BST Dan Juga Kegiatan Vaksinasi Dosis Tahap 3 Ini , Untuk Warga Masyarakat Kecamatan Padaherang Yang Berada Di 14 Desa Dan Tentunya Yang Telah Terkaper Di Program BPNT.

” Adapun Waktu Pelaksanaan Penyaluran BST Di Wilayah Kecamatan Padaherang Ini Selama Enam Hari, Yakni Dari Hari Kamis Hingga Hari Selasa Atau Dari Tanggal 14 s/d 19 April 2022 ” Jelas Edi Kusnadi

Di Akhir Keterangannya Camat Edi Kusnadi Berikan Ulasan Secara Pribadi, Saya ikut Senang Dengan Adanya Bantuan Sembako Tunai Dari Pemerintah Pusat Ini, Semoga Dengan Adanya BST Dengan Jumlah Nominal Rp. 500.000,-/ KPM, Diharapkan Dapat Membantu Para KPM Di Saat Kondisi Ekonomi Seperti Ini ” Pungkas Camat Edi Kusnadi. ( Upi) No ratings yet.

Nilai Kualitas Konten