Sambang Warga, Bhabinkamtibmas Desa Sindangraja Bersama Babinsa, Pantau Situasi Kamtibmas

baraknews Polres Taskot—Patroli Sinergitas Bha inkamtibmas Desa Sindangraja AIPDA Sholihin dan Babinsa KOPDA Kasdipin, melaksanakan sambang warga di Kamoung Nyalindung Desa Sindangraja Kecamatan Jamanis Kabupaten Tasikmalaya, Minggu (15/01/23)

Kapolsek Jamanis Polres Tasikmalaya Kota IPTU Imang Sunarman mengatakan bahwa kegiatan Patroli Sinergitas TNI-Polri pantau situasi kamtibmas.

“Sinergitas TNI-Polri, kegiatan sambang warga memantau situasi kamtibmas,” ujarnya

Ia menjelaskan, dalam kegiatan sambang warga itu, upaya menjalin silaturahmi dan kemitraan untuk mendapatkan informasi berkaitan kamtibmas.

“Terjalinnya kordinasi dan komunikasi, untuk memudahkan memantau kamtibmas di kewilayahan,” jelasnya

Ia menambahkan, sinergitas TNI-Polri hadir ditengah masyarakat sebagai upaya menjaga kondusifitas kamtibmas. No ratings yet.

Nilai Kualitas Konten